Berita Kaltim

Gubernur Isran Tandai Penanaman 21 Ribu Magrove di Pondong

Gubernur Isran Tandai Penanaman 21 Ribu Magrove di Pondong
Gubernur Isran Tandai Penanaman 21 Ribu Magrove di Pondong

TANA PASER- Gubernur Kaltim H Isran Noor bersama Bupati Paser dr Fahmi Fadli melakukan penanaman secara simbolis 21 ribu Mangrove untuk Indoenesia, Senin (11/10/1021).

Kegiatan tanam pohon magrove dalam rangka 21 th  Anniversary  PT Indika Energy  dengan melakukan aksi bertema “Lestarikan Lingkungan Untuk Semua”.

Kegiatan  yang dipusatkan di lokasi wisata laut Pondong,  dihadiri juga Wakil Bupati Paser Hj Sarifah Masitah Assegaf, ketua DPRD, unsur Forkopimda, jajaran Indika Energy, CEO PT Kideco M Kurnia, jajaran pemegang  saham dan anak perusahan yang ada diwilayah Kaltim dan termasuk beberapa pejabat di lingkungan Pemprov Kaltim dan Paser. 

Gubernur Isran dalam sambutannya menyambut baik dan mengucapkan selamat Hari Jadi ke-21 Induk Perusahaan PT Kodeco. Semoga perusahaan tetap maju dan sukses, serta semakin peduli terhadap lingkungan hidup dan kelestarian sumber daya alam, khususnya Mangrove. (humas)

Berita Lainnya

Puncak Hari Jadi ke-62 Digelar di Gedung Awa Mangkuruku & Live Streaming

Puncak Hari Jadi ke-62 Digelar di Gedung Awa Mangkuruku & Live Streaming

TANA PASER- Pada 29 Desember 2021, Kabupaten Paser  genap berusia 62 tahun dan seperti biasa akan ada beberapa kegiatan yang dilaksanakan.Hanya saja karena masih dalam suasana pandemi Covid-19, maka rangkaian kegiatan digelar lebih sedikit dan dilaku...
Baca ....
Urutan 2  Penerima Panji, Bupati Fahmi: Ini Hasil Kerja ASN & Masyarakat Menuju Paser MAS

Urutan 2 Penerima Panji, Bupati Fahmi: Ini Hasil Kerja ASN & Masyarakat Menuju Paser MAS

SAMARINDA- Prestasi gemilang, buah kerja keras setiap Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dijajaran Pemerintah Kabupaten Paser  patut dibanggakan.Kabupaten dengan sebutan Bumi Daya Taka, menyabet delapan panji keberhasilan pembangunan, bersaing dengan...
Baca ....
Penutupan Gebyar UMKM Nasional Berlangsung Meriah,Diakhiri Penampilan Artis Ibu Kota

Penutupan Gebyar UMKM Nasional Berlangsung Meriah,Diakhiri Penampilan Artis Ibu Kota

TANA PASER -  Penutupan Gebyar UMKM Nasional Kabupaten Paser dengan bertepatan Peringatan Kemerdekaan Indonesia dengan mendatangkan penampilan artis ibukota untuk menghibur masyarakat Kabupaten paser yang bertempat di lapangan Garuda,Sabtu (17/8/24 )...
Baca ....
Bupati Sampaikan Pendapat Akhir Atas Persetujuan Bersama DPRD Terhadap Raperda APBD 2025

Bupati Sampaikan Pendapat Akhir Atas Persetujuan Bersama DPRD Terhadap Raperda APBD 2025

Tana Paser - Bupati Paser dr.Fahmi Fadli menyampaikan Pendapat Akhir Atas Persetujuan Bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) terhadap Rancangan Peraturan Daerah tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Paser Tahun Anggaran 2025...
Baca ....