Berita Kaltim

Bupati Fahmi Sambut Hangat Penceramah Das’ad Latif

Bupati Fahmi Sambut Hangat Penceramah Das’ad Latif
Bupati Fahmi Sambut Hangat Penceramah Das’ad Latif

Tana Paser – Bupati Paser dr. Fahmi Fadli menyambut hangat penceramah kondang Dr. H. Das’ad Latif, S. Sos, S.Ag. M. Si, P.h.D di ruang transit Kantor Bupati Paser jl. Noto Sunardi Tanah Grogot, Minggu malam (8/10/2023). Kedatangan penceramah/ Ustadz Das’ad Latif dalam rangka tabligh akbar peringatan Maulid Nabi Muhmmad SAW yang diinisiasi oleh Ketua Tim Penggerak PKK Sinta Rosma Yenti, S.AP bersama PHBI.


Ustadz Das’ad Latif adalah mubaligh yang aktif berdakwah, selain sebagai mubaligh, ia juga merupakan seorang dosen dan peneliti di Univesitas Hasanudin dengan spesifikasi keilmuan public relation. Cara dakwah yang santai dan ringan membuat ustadz Das’ad Latif dikenal publik. Sebelum menuju Mesjid Agung Nurul Falah Ustadz Das’Ad Latif bersama Bupati Fahmi dan Forkopimda tampak berbincang ringan. (Prokopim)


Berita Lainnya

Komitmen Dukung Penguatan Ideologi Pancasila, Bupati Fahmi Apresiasi Keterlibatan Lima Unsur Kabupaten Paser

Komitmen Dukung Penguatan Ideologi Pancasila, Bupati Fahmi Apresiasi Keterlibatan Lima Unsur Kabupaten Paser

Samarinda - Dalam upaya Penguatan Pembinaan Ideologi Pancasila, Bupati Fahmi apresiasi lima unsur yang terdiri dari pemerintah dan non pemerintah yaitu pemerintah daerah, dunia usaha, pendidikan, media dan kemasyarakatan yang turut menjadi peserta pe...
Baca ....
Wabup Hadiri Peringatan Isra'Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1444 H Sekaligus Haul Guru Sekumpul Yang Ke - 18

Wabup Hadiri Peringatan Isra'Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1444 H Sekaligus Haul Guru Sekumpul Yang Ke - 18

Tana Paser - Sudah menjadi agenda rutin dalam kalender islam pada Bulan Rajab,Wakil Bupati Paser, Hj.Syarifah Masitah Assegaf.SH. bersilaturahmi kepada Habaib, para ulama dan masyarakat. Peringatan Isra' Mi'raj  yang dilaksanakan oleh Majelis Ta'lim...
Baca ....
Bupati Sampaikan 4 Raperda kepada DPRD

Bupati Sampaikan 4 Raperda kepada DPRD

Tana Paser - Pemerintah Kabupaten Paser menyampaikan 4 Rancangan Peraturan Daerah kepada DPRD Kabupaten Paser pada Rapat Paripurna yang digelar di Baling Seleloi, Selasa (14/3). Rapat Paripurna ini dihadiri Bupati Paser dr Fahmi Fadli bersama Sekreta...
Baca ....
Pengembangan Ruang Terbuka Hijau Merupakan Langkah Strategis Dalam Meningkatkan IKLH dan Mempertahankan Adipura

Pengembangan Ruang Terbuka Hijau Merupakan Langkah Strategis Dalam Meningkatkan IKLH dan Mempertahankan Adipura

TANA PASER - Asisten Perekonomian dan Pembangunan (Ekbang) Sekretariat Kabupaten Paser, Adi Maulana,S.Sos.,M.Si, mewakili Bupati Paser membuka Rapat Laporan Akhir Master Plan Ruang Terbuka Hijau (RTH) yang disusun oleh Institut Teknologi Sepuluh Nope...
Baca ....