Berita Kaltim

Sekda Terima Visitasi Tim Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Timur

Sekda Terima Visitasi Tim Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Timur
Sekda Terima Visitasi Tim Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Timur

Tana Paser - Mewakili Bupati Paser Sekretaris Daerah Kabupaten Paser Katsul Wijaya menerima Visitasi Kepatuhan Badan Publik terhadap keterbukaan informasi oleh Tim Komisi Informasi Provinsi Kalimantan Timur di ruang rapat Diskominfostaper, senin (28/11/22).

Visitasi ini dilakukan untuk mengukur komitmen, koordinasi dan inovasi terhadap keterbukaan informasi publik yang sesuai standar layanan, visitasi ini juga dilaksanakan untuk menilai pelaksanaan dan kepatuhan Badan Publik dalam melaksanakan layanan keterbukaan informasi publik sesuai peraturan perundang undangan.

“Kehadiran komisi informasi Kalimantan timur kami harapkan dapat membuka wawasan dan memberikan penegetahuan kepada kami agar setiap permohonan atau pelayanana informasi yang disampaikan dan diajukan masyarakat dapat dipenuhi sesusi dengan harapan dan tidak menjadi permasalahan apalagi sampai menjadi sengketa informasi” ungkap Katsul Wijaya.

Hadir juga dalam pelaksanaan tersebut Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Paser, Inspektur Inspektorat Paser, perwakilan BKD, serta jajaran instansi terkait. (Humas)

Berita Lainnya

Staf Ahli Bidang Kesra Hadiri HUT ke 21 PPU

Staf Ahli Bidang Kesra Hadiri HUT ke 21 PPU

Penajam - Staf Ahli Bupati Paser Bidang Kesejahteraan Rakyat Arief Rahman, M.Si menghadiri Peringatan Hari Ulang Tahun ke-21 Penajam Paser Utara (PPU) tahun 2023 yang jatuh setiap tanggal 11 Maret.Dengan mengusung tema  "sukses nusantara Penajam Pase...
Baca ....
Tingkatkan Pengelolaan Administrasi Pemerintahan Berbasis Aplikasi, Pemkab Paser Lakukan Studi Tiru ke Pemkot Mataram

Tingkatkan Pengelolaan Administrasi Pemerintahan Berbasis Aplikasi, Pemkab Paser Lakukan Studi Tiru ke Pemkot Mataram

Mataram - Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Paser saat ini, tengah membangun pengelolaan administrasi pemerintahan berbasis aplikasi. Salah satu langkah yang dilakukan oleh Pemkab Paser yaitu dengan melakukan studi tiru ke Pemerintah Kota (Pemkot) Matara...
Baca ....
Pemerintah Kabupaten Paser Siap Menerapkan Sistem Merit

Pemerintah Kabupaten Paser Siap Menerapkan Sistem Merit

TANA PASER –  “Pemerintah Kabupaten Paser siap untuk penerapan sistem merit namun Kami mohon arahan dari KASN dalam prosedur dan pengembangan Sistem Merit itu sendiri sehingga dalam pelaksanaannya dapat diterima dengan baik oleh semua pihak,” kata...
Baca ....
Tingkatkan Koordinasi dan Perkuat Sinergi Pemerintah Desa Melalui Rakor BumDes

Tingkatkan Koordinasi dan Perkuat Sinergi Pemerintah Desa Melalui Rakor BumDes

TANA PASER - Pemerintah Daerah Kabupaten Paser melalui Dinas Pemberdayaan dan Masyarakat Desa menggelar Rapat Koordinasi ( Rakor ) Badan Usaha Milik Desa ( BumDes ) se - Kabupaten Tahun 2025, bertempat di Gedung Awa Mangkuruku, Selasa ( 23/9/25 )pagi...
Baca ....