Berita Kaltim

Sekda Katsul Wijaya Ikuti Rakor Pasibraka 2023 di Jakarta

Sekda Katsul Wijaya Ikuti Rakor Pasibraka 2023 di Jakarta
Sekda Katsul Wijaya Ikuti Rakor Pasibraka 2023 di Jakarta

Jakarta - Seketaris Daerah Kabupaten Paser, Drs. Katsul Wijaya, M.Si didampingi Kepala Badan Kesbangpol Nonding mengikuti Rapat Koordinasi ( Rakor) Pasukan Pengibar Bendera Pusaka  (Paskibraka) Tahun 2023 di Gedung The Tri Bata, Jl Dharmawangsa Raya, Jakarta, Jumat ( 10/02/2023).

Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Deputi Pengendalian dan Kerjasama dengan Badan Pembinaan Ideologi Pancasila ( BPIP). 

Rakor Paskibraka dibuka oleh Kepala BPIP Yudian Wahyudi. Tujuan dari Rakor Paskibraka ini adalah untuk mendukung pelaksanaan pembentukan paskibraka di seluruh Indonesia yang lebih berstandar dan transparan dengan dukungan berbasis teknologi. 

Menurut Sekda Katsul Wijaya bahwa Rakor Paskibraka ini yang pertama kalinya dan diharapkan program Paskibraka dapat tertata lagi baik dari sisi manajemen maupun pelatih - pelatihnya, dan Pemerintah akan melakukan program Paskibraka sesuai arahan dari Pemerintah Pusat. " Pemerintah Kabupaten Paser akan melakukan program - program Paskibraka, sesuai arahan Pemerintah Pusat, "ungkap Sekda. ( Prokopim).

Berita Lainnya

Buka Rakor Pemerintahan Desa, Sekda Perkenalkan Ketua APDESI Kaltim

Buka Rakor Pemerintahan Desa, Sekda Perkenalkan Ketua APDESI Kaltim

TANA PASER- Dalam rangka meningkatkan kualiatas kerja dan pelayanan publik ditahun 2022, Kepala Desa dan  Perangkat desa melaksanakan rapat koordanasi.Sebanyak 139 Kepala Desa (Kades) bersama Sekretaris Desa dan unsur Perangkat Desa yang tergabung da...
Baca ....
Wakapolda Memantau Keamanan Dalam Rangka Natal dan Tahun Baru

Wakapolda Memantau Keamanan Dalam Rangka Natal dan Tahun Baru

Tana Paser - Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli didampingi Ketua DPRD Hendra Wahyudi, ST, dan  Forkopimda menyambut kedatangan Wakapolda Kaltim, Brigjen Pol. Drs Mujiyono ke Paser, Rabu (28/12/2022).Kedatangan Wakapolda Kaltim ke Paser dengan menggunakan...
Baca ....
Apel Kehormatan Dan Renungan Suci Merupakan Rangkaian Peringatan HUT KE 80 RI

Apel Kehormatan Dan Renungan Suci Merupakan Rangkaian Peringatan HUT KE 80 RI

TANA PASER - Wakil Bupati Paser, H. Ikhwan Antasari.,S.Sos mengikuti Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan "Daya Taka " Kabupaten Paser,Sabtu malam (17/8/25 ). Upacara ini merupakan bagian dari rangkaian Peringatan Hari Kemerdekaa...
Baca ....
Wabup Motivasi Mahasiswa di Makassar

Wabup Motivasi Mahasiswa di Makassar

Makassar, – Wakil Bupati Paser, H. Ikhwan Antasari, melakukan kunjungan ke Asrama Mahasiswa Putri Daya Taka dan Asrama Mahasiswa Putra Daya Taka di Kota Makassar (28/8/2025). Kunjungan ini bertujuan memberikan perhatian, motivasi sekaligus tindak l...
Baca ....