Berita Kaltim

Ruas Mendik sampai Muara Toyu juga sudah Hampir Selesai

Ruas Mendik sampai Muara Toyu juga sudah Hampir Selesai
Ruas Mendik sampai Muara Toyu juga sudah Hampir Selesai

Tana Paser - Pembangunan jalan di desa-desa semakin menunjukkan kemajuan yang signifikan. Seperti ruas jalan 

poros Mendik, Munggu, Muara Pias sampai Muara Toyu.

Saat dikunjungi Bupati, masyarakat di desa-desa ini menunjukkan rasa syukur dan terima kasih kepada Pemerintah Kabupaten Paser.

“Kami sampaikan terima kasih pak, jalan ini yang kampung rusak dulu, namun sekarang sudah bagus, dan bisa kami lewati mengangkut sawit,” kata Sariyanto, warga Mendik Karya, seorang petani sawit.


Sariyanto meminta Bupati untuk juga menyelesaikan jalan usaha tani, dan dijawab oleh Bupati bahwa Pemkab sementara fokus untuk pembangunan jalan poros terlebih dahulu.

“Kalau sudah selesai jalan poros baru kita pikirkan untuk lanjutkan di jalan usaha tani. Ini yang penting dulu,” kata Bupati.


Sementara itu kepada Pengawas Lapangan Eko Norman Saputra, Bupati berpesan agar bisa maksimal memberikan pengawasan kepada seluruh pekerjaan jalan di wilayahnya. (Prokopim)


Berita Lainnya

TEMA DAN LOGO RESMI HARI JADI KE-62 KABUPATEN PASER TAHUN 2021

TEMA DAN LOGO RESMI HARI JADI KE-62 KABUPATEN PASER TAHUN 2021

1. Surat Edaran Bupati Paser Tentang Peringatan Hari Jadi ke-62 Kabupaten Paser : [download]2. Logo Hari Jadi ke-62 Kabupaten Paser :  https://bit.ly/HUT62PASER3. Tema Hari Jadi ke-61 Kabupaten Paser  : “Menuju Kabupaten Paser Maju, Adil dan Sejahter...
Baca ....
5 Ruas Jalan di 3 Kecamatan Akan  Diperbaiki

5 Ruas Jalan di 3 Kecamatan Akan Diperbaiki

Tana Paser - Infrastruktur terutama jalan menjadi fokus perhatian pemerintah. Dalam setiap kesempatan Bupati Paser dr Fahmi Fadli mengatakan bahwa infrastruktur jalan menjadi pintu utama dalam melaksanakan pembangunan. "Dengan infrastruktur yang baik...
Baca ....
Semarakan HUT ke 63 Paser Dengan Berbagai Kegiatan dan Perlombaan

Semarakan HUT ke 63 Paser Dengan Berbagai Kegiatan dan Perlombaan

Tana Paser – Menjelang Hut  ke 63 Paser yang diperingati setiap tanggal 29 Desember akan diwarnai dengan berbagai kegiatan dan perlombaan. Melalui rapat finalisasi yang dipimpin oleh Seketaris Daerah Katsul wijaya dan  didampingi oleh Asisten Pemkes...
Baca ....
Penanaman Mangrove Serentak se Indonesia bersama TNI,  Bupati Paser Tanam di Desa Pasir Mayang

Penanaman Mangrove Serentak se Indonesia bersama TNI, Bupati Paser Tanam di Desa Pasir Mayang

Tana Paser - Dalam rangka penanaman mangrove nasional secara serentak oleh TNI dan jajarannya di seluruh Indonesia, Bupati Paser dr Fahmi Fadli turut serta menanam mangrove di Desa Pasir Mayang, Senin (16/5/23). Kegiatan yang dikomandani Dandim 0904/...
Baca ....