Berita Kaltim

Musnakan BB Pidana Umum, Wabup Apresiasi Kejaksaan

Musnakan BB Pidana Umum, Wabup Apresiasi Kejaksaan
Musnakan BB Pidana Umum, Wabup Apresiasi Kejaksaan

TANA PASER- Wakil Bupati Paser Hj Syarifah Masitah Assegaf memusnahan Barang Bukti (BB) bidang tindak pidana umum yang digelar oleh Kejaksaaan Negeri Paser dengan barang bukti 106 perkara.

Pelaksanaan pemusnahan barang buktin dilaksanakan di halamaan Kantor Kejaksaaan Negeri Paser,  juga di hadiri Sekretaris Daerah Katsul Wijaya serta jajaran Forkopimda.

“Terimaksih kepada jajaran kejaksaan negeri  dengan adanya pemusnahan barang bukti ini, ini menunjukkan bahwa kejaksaan, TNI/polri sangat serius dan berkomitmen tinggi dalam memberantas dan mencegah tindakan pidana di lingkungan masyarakat Paser,”ungkap Masitah.

Menurut Wabup, Pemusnahan barang bukti ini adalah wujud komitmen jajajran Kejaksaan Negeri Paser  dalam mengimplementasikan fungsi tersebut, terutama dalam upaya memberantas serta mencegah segala tindakan pidana dilingkungan masyarakat Paser.

“Kami mengapresiasi karena ini akan memberikan kesan positif di masyarakat  kejaksaan, TNI dan Polri memberikan pelayanan sekaligus mengayomi masyarakat ini juga menjadi motivasi jajaran kejaksaaan dalam meningkatkn kinerjanya,”’ujarnya.(humas)

Berita Lainnya

Disuguhkan Musik dan Tarian, HUT Ke-63 Paser Berlangsung Meriah

Disuguhkan Musik dan Tarian, HUT Ke-63 Paser Berlangsung Meriah

Tana Paser – Bukan saja disulap bagaikan bioskop, kemeriahan peringatan HUT ke-63 Kabupaten Paser tahun ini begitu menjadi perhatian masyarakat.Hal itu terbukti dengan ramainya para tamu undangan yang hadir untuk menyaksikan langsung maupun masyaraka...
Baca ....
Hasil Koordinasi Pemkab-Pertamina, Agen LPG Nakal akan Dipanggil

Hasil Koordinasi Pemkab-Pertamina, Agen LPG Nakal akan Dipanggil

Tana Paser – Pemerintah Kabupaten Paser melalui sejumlah pejabat dan pimpinan Perangkat Daerah melakukan koordinasi ke Pertamina Balikpapan, Selasa (17/1). Rombongan dari Pemkab Paser ini dipimpin Asisten Perekonomian dan Pembangunan Adi Maulana.Adap...
Baca ....
Demi Pelestarian Budaya, Festival Budaya Taka Digelar

Demi Pelestarian Budaya, Festival Budaya Taka Digelar

Tana Paer - Bupati Paser yang diwakili Staf Ahli Bupati Paser Bidang Pemerintahan Hukum dan Politik Ir. Amiruddin Ahmad M. AP didampingi Direktur Kebudayaan Pariwisata Dan Ekonomi Kreatif Otorita Ibu Kota Nusantara H. Mukin Palinrung, S.S.,M.A ser...
Baca ....
Wabup Buka Pertandingan Voli, Tekankan Sportivitas dan Jaring Atlet Muda

Wabup Buka Pertandingan Voli, Tekankan Sportivitas dan Jaring Atlet Muda

TANA PASER – Wakil Bupati Paser, H. Ikhwan Antasari, S.Sos, secara resmi membuka turnamen pertandingan voli yang diselenggarakan di Gelanggang Olahraga (GOR) Sadurengas, Kabupaten Paser. Selasa (11/11/25). Pembukaan event olahraga ini disambut antusi...
Baca ....