Berita Kaltim

Danlanal Balikpapan Kunjungi Paser

Danlanal Balikpapan Kunjungi Paser
Danlanal Balikpapan Kunjungi Paser

TANA PASER- Bupati Paser diwakili staf Ahli Bidang Kesra H Arif Rahman  menerima kunjungan Komandan Pangkalan Angkatan Laut (danlanal) Balikpapan Kolonel Laut (P) Rasyid Al Hafis.

Kunjungan Silaturahmi dikemas malam ramah tamah digelar di Pendopo dan dihadiri unsur Forkopimda serta  berbagai unsur mitra kerja Lanal.

Kunjungan Danlanal  ke Bumi Daya Taka ini dalam rangka serah terima jabatan Komandan Pos TNI AL Tanah Grogot dan  sebagai program kerja Lanal,  juga sebagai ajang silaturahmi.

Akhir ramah tamah, dilakukan penyerahan cenderamata dari kedua belah pihak antara Pemkab Paser dan Danlanal Balikpapan.(humas)

Berita Lainnya

Bupati  Buka Kejurprov Tenis Meja Antar Usia se Kaltim

Bupati Buka Kejurprov Tenis Meja Antar Usia se Kaltim

TANA PASER - Bupati Paser dr Fahmi Fadli secara resmi membuka Kejuaraan Tenis Meja Antar Usia se-Kalimantan Timur. Kegiatan yang dilaksanakan di Gedung Olahraga (GOR) Tapis, Senin (15/09/2025) diikuti sebanyak 108 Atlet dari 9 Kabupaten/kota di Kalim...
Baca ....
Bupati Paser Sambut Baik Pengurus Baru PGRI

Bupati Paser Sambut Baik Pengurus Baru PGRI

TANA PASER - Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli, menerima kunjungan audiensi dari pengurus baru Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) Kabupaten Paser di ruang kerjanya. Selasa (04/11/2025). Pertemuan ini menjadi ajang silaturahmi sekaligus diskusi meng...
Baca ....
Simulasi Tanggap Bencana Paser Dinilai Terbaik dan Terlengkap

Simulasi Tanggap Bencana Paser Dinilai Terbaik dan Terlengkap

TANA PASER – Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Dinas Pemadam Kebakaran, dan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Paser menerima pujian tertinggi dari tim Sekretariat Bersama Standar Pelayanan Minimal (Sekber SPM) Pusat. Tim gabu...
Baca ....
Bupati Berharap Kualitas LPPD Meningkat Secara Signifikan

Bupati Berharap Kualitas LPPD Meningkat Secara Signifikan

​BALIKPAPAN – Pemerintah Kabupaten Paser melalui Inspektorat menggelar kegiatan Penguatan Aparat Pengawasan Intern Pemerintah (APIP) dalam rangka reviu penyusunan Laporan Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah (LPPD) Kabupaten Paser Tahun 2025. Acara te...
Baca ....