Berita Kaltim

Bupati Paser Tanggapi Penyampaian Rekomendasi DPRD

Bupati Paser Tanggapi Penyampaian Rekomendasi DPRD
Bupati Paser Tanggapi Penyampaian Rekomendasi DPRD

Tana Paser - Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli menanggapi penyampaian Rekomendasi DPRD terhadap LKPj Bupati Tahun 2022 dalam rapat paripurna yang dilaksanakan di ruang Baling Seleloi, Seketariat DPRD, Selasa (11/4/2023).

" Ada 9 rekomendasi dari 10 tanggapan dari LKPj Bupati Tahun 2022 yang disampaikan oleh Dewan, dimana akan menjadi bahan kami untuk rapat internal, bahan evaluasi dan perbaikan - perbaikan yang akan datang," ungkap Bupati.

Bupati Fahmi juga mengatakan bahwa untuk capaian kinerja di tahun - tahun sebelumnya ada kendala yang bervariasi dan secara global kendala tersebut yaitu permasalahan Covid 19 serta kenaikan BBM. " Semoga di Tahun 2023 bisa lebih baik lagi", tambahnya. 

Turut hadir dalam rapat paripurna tersebut yaitu Forkopimda, para Staf Ahli, para Asisten, para Kepala Perangkat Daerah, para Kabag di Lingkungan Seketariat Kabupaten Paser serta para Camat. (Prokopim).

Berita Lainnya

Hadiri Puncak Peringatan Harganas,Sekda Katsul Wijaya : Keluarga Kunci Atasi Stunting

Hadiri Puncak Peringatan Harganas,Sekda Katsul Wijaya : Keluarga Kunci Atasi Stunting

Samarinda- Sekretaris Daerah Kabupaten Paser Drs.Katsul Wijaya.M.Si didampingi Kepala DP2KBP2PA Kabupaten Paser,Amir Faisol,S.KM.M.Kes hadiri Puncak Peringatan Hari Keluarga Nasional yang ke -30 Tahun 2023,Selasa (22/8/2023 ) bertempat di Pendopo Oda...
Baca ....
Pemkab Paser Gelar Rakor Persiapan Pilkada Serentak Tahun 2024

Pemkab Paser Gelar Rakor Persiapan Pilkada Serentak Tahun 2024

TANA PASER - Pemerintah Kabupaten Paser menggelar Rapat Koordinasi Persiapan Pilkada Serentak Tahun 2024 yang dibuka oleh Pejabat sementara Bupati Paser Syirajudin. Rakor dilaksanakan di ruang rapat Sadurengas Kantor Bupati Paser, Senin (30/9/2024).R...
Baca ....
Sekda Pimpin Apel Korpri Perdana Tahun 2025

Sekda Pimpin Apel Korpri Perdana Tahun 2025

TANA PASER – Pemerintah Kabupaten Paser menggelar Apel Gabungan KORPRI perdana di Tahun 2025. Apel ini dihadiri oleh seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN), P3K, serta PTT di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Paser. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat...
Baca ....
Tanda Tangan Elektronik  Resmi Diterapkan Mulai 1 Oktober 2025

Tanda Tangan Elektronik Resmi Diterapkan Mulai 1 Oktober 2025

TANA PASER – Bupati Paser dr. Fahmi Fadli  menetapkan tanda tangan elektronik mulai diterapkan 1 Oktober 2025. “Saya tetapkan tanda tangan elektronik yaitu 1 Oktober ke depan tidak ada lagi manual kertas. Harapan saya untuk berbasis administrasi  dig...
Baca ....