Keagamaan, Sosial dan Kebudayaan

Bupati Akan Gelar Open House di Awa Mangkuruku

Bupati  Akan Gelar Open House di Awa Mangkuruku
Bupati Akan Gelar Open House di Awa Mangkuruku

TANA PASER – Pemerintah menetapkan 10 Dzulhijjah Jatuh pada Hari Senin 17 Juni 2024, untuk itu Bupati Paser dr. Fahmi Fadli dipastikan akan menggelar Open House di Gedung Awa Mangkuruku seusai melaksanakan Sholat Idul Adha di Halaman Kantor Bupati. Ia mengundang masyarakat Kabupaten Paser untuk bersilahturahmi bersama di Gedung Awa Mangkuruku. Open House dimulai pukul 09.00 wita sampai dengan selesei.

“Saya mengundang Bapak/ Ibu Masyarakat Paser untuk datang ke Awa Mangkuruku kita bersama- sama bersilaturahmi,”ungkap Bupati Fahmi.

Sebagai Informasi Pawai takbir akan dilangsungkan pada Minggu (16/6/2024) malam start di depan Kantor Bupati Jl. Noto Sunardi  dengan memperebutkan hadiah utama 1 ekor Sapi dari Bupati. (Prokopim)

Berita Lainnya

Bupati  Launching Command Center dan Aplikasi Unggulan

Bupati Launching Command Center dan Aplikasi Unggulan

Tana Paser – Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli melakukan Launching Command Center dan Aplikasi Unggulan yang dilaksanakan di Dinas Kominfostaper  KM 5, Selasa (27/12/2022). Adapun aplikasi unggulan tersebut adalah Operasional Call Center 112, Aplikasi Pa...
Baca ....
Pemkab Paser Dukung Penuh Kerjasama Pada Pembangunan Pertanian se Kalimantan Timur

Pemkab Paser Dukung Penuh Kerjasama Pada Pembangunan Pertanian se Kalimantan Timur

BALIKPAPAN- Bupati Paser melalui Sekretaris Daerah  (Sekda) Kabupaten Paser,Drs.Katsul Wijaya M.Si dengan didampingi Kepala Dinas Ketahanan Pangan,Kepala Dinas Perkebunan dan Peternakan melakukan penandatanganan Nota Kesepakatan Perjanjian Kerja Sama...
Baca ....
Baru Sepekan Menjabat, Nama Pjs Bupati Dicatut

Baru Sepekan Menjabat, Nama Pjs Bupati Dicatut

TANA PASER - Terhitung sepekan sejak dikukuhkan sebagai Penjabat Sementara (Pjs) Bupati Paser, nama HM Syirajudin dicatut penipu dengan kedok bantuan rumah ibadah. Penipu mengatasnamakan HM Syirajudin SH MT menghubungi pengurus masjid melalui pesan W...
Baca ....
Persetujuan Bersama Pemda dan DPRD Terhadap Raperda APBD-P 2025

Persetujuan Bersama Pemda dan DPRD Terhadap Raperda APBD-P 2025

TANA PASER – Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli, menghadiri Rapat Paripurna DPRD Paser dengan agenda Persetujuan Bersama DPRD dan Pemerintah Daerah terhadap Raperda Perubahan APBD Tahun Anggaran 2025. Rapat digelar di Ruang Rapat Baling Seleloi DPRD Paser...
Baca ....