Pemerintahan

Bupati Paser dan Ketua DPRD Tandatangani Fakta Integritas

Bupati Paser  dan Ketua DPRD Tandatangani Fakta Integritas
Bupati Paser dan Ketua DPRD Tandatangani Fakta Integritas

TANA PASER - Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli menyaksikan deklarasi dan menandatangani Fakta integritas  dalam rangka Pencegahan Korupsi pada Area Rawan Korupsi Perencanaan, Senin, (03/07/2024).


Setelah  Rapat Paripurna, Ketua DPRD Kabupaten Paser, Hendra Wahyudi, ST yang diikuti oleh seluruh anggota DPRD melakukan deklarasi Pencegahan Korupsi pada Area Rawan Korupsi Prencanaan. Deklarasi ini disaksikan oleh seluruh tamu yang hadir. Tujuan dilakukannya deklarasi ini, untuk mengingatkan para anggota yang hadir agar tidak melakukan praktek korupsi.


Dalam deklarasi tersebut dinyatakan bahwa dalam melaksanakan APBD tahun anggaran 2024 dan dalam mengusulkan pokok pikiran tahun anggaran 2025 tidak ada benturan kepentingan dengan internal DPRD, Perangkat Daerah Pelaksana dan Penyedia.

Deklarasi tersebut dijadikan sebagai fakta integritas yang ditandatangi bersama oleh Bupati Paser dan Ketua DPRD Kabupaten Paser. (Prokopim)

Berita Lainnya

Pemkab Rilis Kalender Cuti Bersama, Senin 23 Januari Cuti Imlek

Pemkab Rilis Kalender Cuti Bersama, Senin 23 Januari Cuti Imlek

Tana Paser – Pemerintah Kabupaten Paser tahun lalu mengeluarkan Surat Edaran (SE) Bupati Paser tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama tahun 2023. Pada SE dengan Nomor 061.1/2232/Org tanggal 19 Desember 2022 tersebut dinyatakan bahwa cuti bersam...
Baca ....
Bupati Paser Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pertanian yang Mengikuti Penas KTNA

Bupati Paser Jalin Silaturahmi Bersama Insan Pertanian yang Mengikuti Penas KTNA

Padang - Bupati Paser dr. Fahmi Fadli menggelar silaturahmi bersama insan pertanian yang mengikuti Pekan Nasional (Penas) Kontak Tani Nelayan Andalan (KTNA) XVI.  Kegiatan tersebut berlangsung di hotel Daima Kota Padang, Sumatera Barat, Minggu (11/6/...
Baca ....
Bupati Fahmi Lepas Penyaluran Bantuan Pangan Tahap II

Bupati Fahmi Lepas Penyaluran Bantuan Pangan Tahap II

Tana Paser - Bupati Paser dr. Fahmi Fadli melepas secara resmi penyaluran Bantuan Pangan Tahap II yang merupakan program pemerintah pusat dari Badan Pangan Nasional (BPN). Pemberian beras untuk keluarga penerima manfaat (KPM) itu melalui Perum Bulog....
Baca ....
Jalan Poros Tempakan – Mengkudu Mulus Tahun 2024 Ini

Jalan Poros Tempakan – Mengkudu Mulus Tahun 2024 Ini

Tana Paser – Kondisi jalan di Kecamatan Batu Engau sudah jauh lebih bagus dibanding tahun sebelumnya. Khusus di Tempakan dan Mengkudu sebagian besar sudah dalam bentuk rigid. Beberapa masih dalam bentuk jalan berbatu akan dituntaskan tahun ini seh...
Baca ....