Siaran Pers
BPKAD Paser Gelar FGD Bagi Pengelola Keuangan Daerah
BALIKPAPAN- Badan Pengelola Keuangan dan Aset Daerah Kabupaten Paser menggelar Focus Group Discussion ( FGD ) Penatausahaan SIPD - RI dan Kartu Kredit Pemerintah Daerah Kabupaten Paser yang diselenggarakan mulai Jumat dan Sabtu dari tanggal 8 - 9 Maret 2024 di Le G ....
Bupati Sampaikan LKPD Kabupaten Paser Tahun 2023
SAMARINDA – Bupati Paser, dr. Fahmi Fadli menyampaikan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Kabupaten Paser Tahun 2023 di Kantor BPK RI Perwakilan Kaltim Samarinda, Kamis (7/3/23). Penyampaian tersebut dilaku ....
Peserta Rakor Adbang se Kaltim Lanjut Studi Tiru di Semarang
SEMARANG - Menindaklanjuti hasil Rapat Koordinasi Administrasi Pembangunan se Kalimantan Timur yang dilaksanakan di Kabupaten Paser ( 05/03/24), Biro Administrasi Pembangunan Setda Provinsi Kaltim bersama Bagian Administrasi Pembangunan Kabupaten/Kota se Kalimantan ....
Kita Berharap Ada Oleh – Oleh yang dibawa Pulang ke Daerah
TANA PASER – “Tentu kita semua berharap ada oleh – oleh yang kita bawa pulang ke daerah dan diterapkan demi kemajuan pembangunan daerah yang kita cintai,” kata Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setdakab. Paser, ....
Masyarakat Kaltim di Perbatasan dan Masyarakat Kalsel Dapat Pelayanan KBKR
KERANG - Masyarakat Kaltim di Perbatasan mendapat pelayanan Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi (KBKR) . Tidak hanya masyarakat Kaltim saja akan tetapi juga masyarakat Kalsel yang berdekatan dengan perbatasan Kaltim juga mendapatkan pelayanan KBKR. ....
Paser Kembali Sabet Adipura
JAKARTA- Kabupaten Paser kembali menyabet Adipura yang kedua kalinya dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia,capaian Piala Adipura ini mampu dipertahankan dibawah Kepemimpinan Bupati Paser dr.Fahmi Fadli. Piala Adipura Tahun 2023 di ....